PT TJSE Langgar Perjanjian, Ratusan Warga Kelurahan Panjunan Demo Pelabuhan Cirebon
LEMAHWUNGKUK – Pengurus, tokoh masyarakat, serta masyarakat RW 01 Pesisir Kelurahan Panjunan menggelar aksi di depan pintu masuk Pelabuhan Cirebon, Senin (15/7). Tindakan tersebut karena…