PPDB Tetap Gunakan Zonasi, Kadisdik Sebut Tak Ada Sekat Batas Wilayah
KESAMBI – Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Kota Cirebon sedang berjalan. Meskipun dalam masa pandemi Covid-19, PPDB dilakukan secara online sampai penerimaan ke sekolah masing-masing….